- Bukan ikan sebarang ikan,
Ikan belais pemutus tali;
Bukan hitam sebarang hitam,
Hitam manis pemutus hati.
- Berhari-hari hujan di Ulu,
Hanyut papan berkeping-keping;
Sabar-sabar tuan dahulu,
Bulan Syaban naik pengantin.
- Rumah siapa di Tanjung Dato,
Rumah Cik Ali tukang perahu;
Anak siapa gerini itu,
Rupanya kenal nama tak tahu.
- Uduk-uduk Pulau Kuraman,
Sana burung hinggap berhenti;
Menjuluk bunga di taman,
Belum dapat belum berhenti.
Pantun di petik dari Bicara Sastera oleh Sofian Ahmad